Tag: Kemenangan

Erik Ten Hag Ungkap Kunci Kemenangan Manchester United
admin
- 0
BolaMilenia.com – Manajer Manchester United, Erik ten Hag, menjelaskan kunci kemenangan 2-1 atas Chelsea dalam lanjutan Liga Inggris di Stadion Old Trafford, Kamis (7/12/2023) WIB. Menurut dia, Red Devils bisa mengamankan tiga poin lantaran lebih bermain sebagai sebuah tim. Pada laga itu, Man United mencetak gol lebih dahulu melalui Scott McTominay pada menit ke-19. Chelsea…
Read More
Sterling & Jackson On Fire!! Pelajaran Penting Dari Kemenangan Perdana Pochettino di Chelsea
admin
- 0
Menjelang pertandingan gameweek ke-3 melawan Luton, Chelsea mencari kemenangan pertama mereka musim ini. Menyusul hasil imbang dan kekalahan memalukan di dua laga sebelumnya. Kemenangan lawan luton adalah harga mati untuk mengembalikan harga diri mereka. Untungnya misi itu berhasil. Chelsea yang telah menghabiskan 350 juta pounds di bursa transfer musim panas ini berhasil mengalahkan Luton yang…
Read MoreLiga Inggris: Hujan Gol di Babak Kedua Warnai Kemenangan Liverpool
admin
- 0
BolaMilenia.com – Liverpool kembali meraih tiga poin di ajang Liga Inggris. Menjamu Nottingham Forest, The Reds menang dengan skor 3-2, Sabtu (22/4). Kemenangan tersebut dihiasi hujan gol di babak kedua. Lima gol yang tercipta di pertandingan tersebut semuanya lahir pada paruh kedua pertandingan. Pada babak pertama, meski melepaskan 10 tendangan, Liverpool sama sekali tak bisa…
Read More