• December 9, 2023

Dongeng 16 Tahun Frank Schmidt dan FC Heidenheim Menembus Bundesliga

Banyak kisah romantis yang terjadi dalam sepak bola. Romantisme dalam sepak bola kerap kali dibumbui kesetiaan yang tak melulu menuntut balasan prestasi. Dan di musim ini, kisah tersebut jadi milik Frank Schmidt. Ini bukan kisah tentang loyalitas laiknya Marco Reus di Borussia Dortmund atau kisah perjuangan Urs Fischer bersama Union Berlin. Kisah tentang Frank Schmidt…

Read More

Lionel Messi Tinggalkan PSG

BolaMilenia.com – Lionel Messi dipastikan tidak akan lagi membela Paris Saint Germain (PSG) pada musim depan. Hal ini dikonfirmasi oleh pelatih PSG, Christophe Galtier dalam sesi jumpa pers pada Kamis (1/6/2023). Pakar Transfer, Fabrizio Romano, juga menyampaikan hal yang sama. Dalam akun instagramnya, Fabrizio menyampaikan bahwa bintang timnas Argentina itu akan meninggalkan Parc des Princes.…

Read More

Berita Bola Terbaru 1 Juni 2023

HASIL PERTANDINGAN Dari hasil final Europa League. AS Roma akhirnya tersungkur oleh sang raja terakhir Sevilla. Duel sengit yang dibanjiri kartu kuning itu, awalnya berkesudahan seri 1-1 sampai babak perpanjangan waktu. Masing-masing gol dilesakkan oleh Dybala dan gol bunuh diri dari Mancini. Sevilla, akhirnya menuntaskan rekor sempurna di tujuh final Europa League mereka dengan menjadi…

Read More

Mendilibar Bahagia Sevilla Juara Liga Europa, Meski Buruk di Liga

BolaMilenia.com – Keberhasilan Sevilla menjadi juara Liga Europa musim ini bisa dikatakan merupakan prestasi yang cukup istimewa. Sang pelatih, Jose Luis Mendilibar pun mengaku bahagia dengan pencapaian tim asuhannya. Apa yang dirasakan Mendilibar rasanya tak berlebihan. Pasalnya, kiprah Sevilla di pentas Liga Spanyol musim ini terbilang buruk. Bahkan, mereka saat ini hanya berada di posisi…

Read More

Newcastle Berpotensi Masuk Grup Neraka Liga Champions! Siap Jor-joran Musim Depan?

Ibarat film Marvel, ‘fase pertama’ dari cerita kebangkitan Newcastle sudah selesai. The Magpies sudah menyelesaikan musim 2022/23 dengan finis di peringkat ke-4 Liga Inggris. Selain itu, Newcastle juga sudah berhasil mencapai final Piala Liga Inggris. Meskipun akhirnya kalah, tapi itu prestasi yang cukup membanggakan. Terlebih lagi, dengan finis di peringkat ke-4 membuat mereka berhak dapat…

Read More